Search

Mahasiswa Universitas Gunadarma Wakili DKI Jakarta pada POMNAS XIX Tahun 2025

  • Share this:
  • WhatsApp
Mahasiswa Universitas Gunadarma Wakili DKI Jakarta pada POMNAS XIX Tahun 2025

Universitas Gunadarma kembali berkontribusi dalam ajang olahraga mahasiswa tingkat nasional melalui keikutsertaan mahasiswa pada Pekan Olahraga Mahasiswa Nasional (POMNAS) XIX Tahun 2025. Pada ajang ini, mahasiswa Universitas Gunadarma dipercaya untuk mewakili Provinsi DKI Jakarta pada dua cabang olahraga, yaitu Catur dan Bola Voli.

POMNAS XIX Tahun 2025 diselenggarakan oleh Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan (BELMAWA) bekerja sama dengan Diaspora, dan berlangsung di Provinsi Jawa Tengah, dengan lokasi pertandingan di Semarang dan Surakarta, pada 19–27 September 2025.

Daftar Atlet Mahasiswa Universitas Gunadarma

NoKategoriCapaianNamaNPMProgram StudiKeterangan

1

Perorangan Putera Catur Kilat

Juara 1

Aditya Bagus Arfan

10225001

Manajemen (S1)

Ketua

2

Beregu Putera Catur Standar

Juara 1

Dziththauly Ramadhan

11521667

Psikologi (S1)

Ketua

3

Beregu Putera Catur Standar

Juara 1

Fabian Glen Mariano

10525001

Psikologi (S1)

Anggota 1

4

Beregu Putera Catur Standar

Juara 1

Gilbert Elroy Tarigan

12221382

Manajemen (S1)

Anggota 2

5

Beregu Putera Catur Standar

Juara 1

Putu Luhur Apngal Kusuma

12221374

Manajemen (S1)

Anggota 3

6

Beregu Putera Catur Kilat

Juara 1

Dziththauly Ramadhan

11521667

Psikologi (S1)

Ketua

7

Beregu Putera Catur Kilat

Juara 1

Fabian Glen Mariano

10525001

Psikologi (S1)

Anggota 1

8

Beregu Putera Catur Kilat

Juara 1

Gilbert Elroy Tarigan

12221382

Manajemen (S1)

Anggota 2

9

Beregu Putera Catur Kilat

Juara 1

Putu Luhur Apngal Kusuma

12221374

Manajemen (S1)

Anggota 3

10

Beregu Putera Catur Cepat

Juara 1

Dziththauly Ramadhan

11521667

Psikologi (S1)

Ketua

11

Beregu Putera Catur Cepat

Juara 1

Fabian Glen Mariano

10525001

Psikologi (S1)

Anggota 1

12

Beregu Putera Catur Cepat

Juara 1

Gilbert Elroy Tarigan

12221382

Manajemen (S1)

Anggota 2

13

Beregu Putera Catur Cepat

Juara 1

Putu Luhur Apngal Kusuma

12221374

Manajemen (S1)

Anggota 3

14

Beregu Mix Catur Kilat

Juara 1

Aditya Bagus Arfan

10225001

Manajemen (S1)

Ketua

15

Beregu Mix Catur Kilat

Juara 1

Gilbert Elroy Tarigan

12221382

Manajemen (S1)

Anggota 1

16

Beregu Mix Catur Cepat

Juara 1

Fabian Glen Mariano

10525001

Psikologi (S1)

Ketua

17

Beregu Mix Catur Cepat

Juara 1

Gilbert Elroy Tarigan

12221382

Manajemen (S1)

Anggota 1

18

Perorangan Putra Catur Standar

Juara 2

Aditya Bagus Arfan

10225001

Manajemen (S1)

Ketua

19

Beregu Puteri Catur Kilat

Juara 2

Aulia Rochmah

11823005

Ilmu Komunikasi (S1)

Ketua

20

Beregu Puteri Catur Kilat

Juara 2

Zarquel Mawaddah

10525003

Psikologi (S1)

Anggota 1

21

Perorangan Putera Catur Kilat

Juara 3

Zacky Dhia Ulhaq

10225046

Manajemen (S1)

Ketua

22

Perorangan Putera Catur Cepat

Juara 3

Aditya Bagus Arfan

10225001

Manajemen (S1)

Ketua

23

Beregu Puteri Catur Standar

Juara 3

Aulia Rochmah

11823005

Ilmu Komunikasi (S1)

Ketua

24

Beregu Puteri Catur Standar

Juara 3

Zarquel Mawaddah

10525003

Psikologi (S1)

Anggota 1

25

Bola Voli Putera

Juara 3

Tabah Raffiadhi Putra

11824124

Ilmu Komunikasi (S1)

Ketua

26

Bola Voli Putera

Juara 3

Randika Priatna

12224215

Manajemen (S1)

Anggota 1

 

Universitas Gunadarma menyampaikan apresiasi kepada seluruh atlet mahasiswa yang telah terpilih mewakili Provinsi DKI Jakarta pada ajang POMNAS XIX Tahun 2025. Diharapkan para atlet dapat menampilkan performa terbaik, menjunjung tinggi sportivitas, serta mengharumkan nama Provinsi DKI Jakarta dan Universitas Gunadarma di tingkat nasional.

Jakarta, 29 September 2025

Bidang Kemahasiswaan
Universitas Gunadarma

Bidang Kemahasiswaan

Bidang Kemahasiswaan

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *